Selasa, November 05, 2013

Tahukah Anda? Hal - Hal Yang Belum Anda Ketahui



1 - Karena pengaruh rotasi bumi, kalau kita melempar kearah barat, lemparan kita akan lebih jauh jatuhnya daripada kearah timur.


2 - Tokek adalah hewan yang paling kuat untuk bertahan hidup di luar angkasa. [reuters news]


3 - Kata 'Wiki' pada situs Wikipedia diambil dari bahasa Hawaii 'Wikiwiki', yang artinya cepat atau non-formal.


4 - Tahukah Anda, Lionel Messi menjadi pemain pertama yang mampu mencetak lebih dari 40 gol dalam 4 musim beruntun.


5 - Pria lebih menderita dari wanita ketika putus cinta. [Penelitian di Wake Forest University]


6 - Menurut peneliti, kulit apel mengandung quercetin, sebuah zat antioksidan yang membantu mencegah kanker kulit.


7 - 42 persen pria mengatakan kurang tertarik pada istri atau kekasih mereka yang semakin gemuk. [DailyMail]


8 - Tahukah Anda bahwa 'THE NUT'S NAMED ERIC' adalah anagram dari kata 'MANCHESTER UNITED'. Eric disini merujuk pada Eric Cantona.


9 - Nama teknis untuk memakan upil disebut Mucophagy. Menurut Prof Dr Friedrich Bischinger, makan upil dapat memperkuat sistem kekebalan tubuh.


10 - Presiden AS ke-17, Andrew Johnson, adalah satu-satunya presiden AS yang menjahit pakaiannya sendiri.


11 - Tulang dapat merusak diri sendiri ketika tanpa asupan kalsium yang cukup.


12 - Di Jerman, buku karyanya, 'Laskar Pelangi' sudah diterjemahkan dengan judul 'Die Regenbogen Truppe' sejak 2005 oleh penerbit Hanser-Berlin.


13 - Setiap hari, 10-50 triliun sel digantikan dalam tubuh kita.


14 - Dua dari tiga anak-anak di negara berkembang sudah mengenal merek rokok. [Jurnal Pediatrics]


15 - Ada sekitar 550 helai rambut di alis manusia.


16 - Berburuk sangka bisa membuat orang jadi lebih sensitif terhadap rasa sakit fisik. [Jurnal Social Psychological and Personality Science]


17 - Di Inggris pada abad pertengahan, minuman bir sering disajikan bersama sarapan.


18 - Ketika Anda bangun tidur, hendaknya jangan segera berdiri, duduklah dulu selama 3 menit. Ini berguna untuk melancarkan sirkulasi darah.


19 - Eigengrau adalah nama warna yang kita lihat saat suasana menjadi hitam pekat, tanpa cahaya sama sekali (kegelapan total).


20 - Menurut keprcayaan orang Dayak jika meninggal, tato berwarna hitam di tubuh mereka akan berubah jadi emas lalu tubuhnya akan bercahaya.


0 komentar:

Posting Komentar

Pengen Usaha?? modal kecil tp hasil besar!!

Pengen Usaha?? modal kecil tp hasil besar!!
beli pulsa 11.000 tp cuma dapat 10.000 1000 nya kemana?? udh brapa kali buang duit 1000 waktu beli pulsa?? trus mau sampai kapan buang duit 1000 tiap beli pulsa?? ingin hemat?? 1000x selamanya?? bisa jg beli pulsa 8000 tp dapatnya 10.000.. ingin tau rahasianya?? !!_INBOX_!!

Komputer Jaringan

  • Cara Membobol Winbox
  • Installasi Windows Dengan FlashDisk
  • CMOS Dan Bunyi Beep Pada Komputer
  • Monitor Tidak Menampilkan Gambar (Blank)
  • Mengatasi Register IDM Full Version
  • Resetter Printer Epson T10 Dan T11
  • Download Windows 7
  • Mengatsai Pesan NTLDR Pada Windows
  • About Windows 7 Ultimate
  • Mempercepat Koneksi Mozilla Firefox
  • 10 Virus Komputer Berbahaya Didunia
  • Cara Mengatasi NetCut Dengan Anti NetCut
  • Memutus Jaringan Menggunakan NetCut
  • Mengupgrade Windows Xp Ke Windows 7
  • Cara Mempercepat Koneksi Internet
  • Membuat Windows Vista Menjadi Genuine
  • Trik Internet Gratis Telkom Flexi
  • VMware Workstation
  • Trik Internet Gratis Telkom Flexi II
  • Sejarah Internet
  • Perkembangan Processor
  • Membuat Anti Virus
  • Keunggulan Dan Kelemahan Windows 7
  • Komponen - Komponen Pada Motherboard
  • Permasalahan Pada Komputer Dan Cara Mengatasinya
  • Membuat Windows 7 Menjadi Genuine
  • Posting Blog Menggunakan Microsoft Word
  • Istilah - Istilah Di Internet
  • Mempercepat Kinerja Windows 7
  • Mempercepat Kinerja Windows 7 II
  • 20 Tools Untuk Membersihkan Komputer
  • Mencegah Virus Menular Melalui Flashdisk
  • 10 Aplikasi Linux (Free Download)
  • Macam - Macam Distro Linux
  • Perbandingan Jenis - Jenis Windows 7
  • Membuat Blog Di Microsoft Word
  • Membuat Windows 7 Home Basic Menjadi Ultimate
  • Membuat VirusYang Dapat Merestart Windows
  • Membuat Virus Menggunakan Notepad
  • Membasmi Virus Yang Paling Ampuh
  • Mengaktifkan Show Hidden File Saat Terkena Virus
  • Mengembalikan Data Ynag Terhapus
  • Membuat Windows 7 Home Basic Menjadi Professional
  • Membuat Windows 7 Home Basic Menjadi Starter
  • Membuat Windows 7 Home Basic Menjadi Home Premium
  • Blogroll Anda Bisa Menghasilkan Uang
  • 138 Tips Permasalahan Pada Windows
  • 10 Tools Untuk Mengoptimalisasi Situs Di Serch Engine
  • Cara Membuat Virus
  • Aplikasi Jaringan LAN
  • Aplikasi Jaringan LAN (Net Meeting)
  • Keuntungan Dan Kerugian Topologi Jaringan
  • Perintah CMD
  • Perintah di Linux
  • Installasi OpenSuse 11.1
  • Installasi Windows XP
  • Pngertian BIOS
  • Sejarah Komputer
  • Pengertian EPROM
  • Yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Menginstall Windows
  • Pengertian DRAM
  • Command Dasar Linux
  • Input/Output
  • Fungsi Memory
  • Random Access Memory (RAM)
  •